LEGO® SERIOUS PLAY® untuk Tantangan yang Sulit Didefinisikan, Tapi Terasa Nyata!
Di artikel sebelumnya, Principia membahas mengenai contoh-contoh aplikasi LEGO® SERIOUS PLAY® untuk berbagai kebutuhan organisasi. Temukan lebih lanjut mengenai konten sebelumnya di sini.
Masih menyambung pembahasan mengenai LEGO® SERIOUS PLAY® kali ini Principia hendak membahas terkait tantangan kritikal yang sering terjadi di banyak tim. Menariknya, tantangan-tantangan tersebut sering datang dari hal-hal yang sulit dijelaskan. Ada perasaan bahwa kita semua tahu bahwa "ada sesuatu yang belum beres”, tapi tidak mudah merumuskannya. Terlalu abstrak untuk dibahas, namun terlalu nyata untuk diabaikan.
Pendekatan LEGO® SERIOUS PLAY® membuka ruang bagi tim dan setiap individu untuk menyusun makna bersama atas hal-hal tersebut. Bukan lewat diskusi biasa, melainkan lewat proses visual dan reflektif, agar pemahaman yang belum terucap bisa dibangun bersama.
Berangkat dari pemahaman tersebut, Principia hadir dengan solusi-solusi yang dikemas secara apik dengan metode LEGO® SERIOUS PLAY®. Mari simak di bawah ini!
Tertarik untuk tahu lebih banyak mengenai program Principia?
Untuk informasi lebih lanjut, anda dapat melihat informasi yang tertera pada akun media sosial Principia. Kami akan menunggu keikutsertaan anda di program-program kami!
Terima kasih.